Menjelang Semester Baru, Mahasiswa Universitas Teknologi Digital Jalani Perwalian dan Pengusulan KIP-K On Going
Tegal, 7 Agustus 2025 — Menyambut Semester Ganjil Tahun Akademik 2025/2026, Program Studi D3 Manajemen Informatika Universitas Teknologi Digital (UTD) Kampus Tegal menyelenggarakan kegiatan Perwalian Semester Ganjil Tahun Akademik 2025/2026 yang berlangsung mulai tanggal 28 Juli hingga 7 Agustus 2025. Kegiatan ini ditujukan bagi mahasiswa aktif dari angkatan 2023, 2024, dan 2025, sebagai bagian dari […]
Universitas Teknologi Digital (UTD) Secara Resmi Menjalin Kerja Sama Dengan Pondok Pesantren Salaf Istiqomatul Ummah
Tegal, 18 Juli 2025 – Universitas Teknologi Digital (UTD) secara resmi menjalin kerja sama dengan Pondok Pesantren Salaf Istiqomatul Ummah dalam upaya memperkuat kolaborasi di bidang pendidikan, pelatihan, dan pengembangan sumber daya manusia berbasis teknologi digital yang selaras dengan nilai-nilai keislaman. Penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) ini dilaksanakan di Pondok Pesantren Salaf Istiqomatul Ummah dan dihadiri […]
Universitas Teknologi Digital Menjalin Kerja Sama Dengan SMK Nurul Ulum Lebaksiu
Tegal, 3 Juli 2025 — Universitas Teknologi Digital (UTD) secara resmi menjalin kerja sama dengan SMK Nurul Ulum Lebaksiu dalam rangka pelaksanaan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) bagi Mahasiswa Semester 4 (empat). Kerja sama ini ditandai dengan penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) yang dilaksanakan pada hari Rabu, 3 Juli 2025 di SMK Nurul Ulum Lebaksiu. Menurut […]
Yusril Mahasiswa KIP Kuliah Universitas Teknologi Digital Meningkatkan Keterampilan Berwirausaha Dengan Berkebun
Berlokasi di Desa Pagedangan, Kecamatan Adiwerna, Kabupaten Tegal, tumbuh hamparan pohon semangka Golden Inden siap panen. Keunggulannya ada di rasa yang lebih manis dan tekstur sangat renyah dibanding yang merah.Ini adalah kebun sederhana milik Yusril, salah satu mahasiswa KIP Kuliah Universitas Teknologi Digital. Dana bantuan dari pemerintah, dia manfaatkan sebaik-baiknya untuk agrobisnis. Selain memanfaatkan waktu […]
Universitas Teknologi Digital Menjalin Kerja Sama dengan PKBM Sarana Maju Tegal
Universitas Teknologi Digital menjalin kerja sama dengan PKBM Sarana Maju Tegal melalui penandatanganan MoU terkait kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) pada Senin, 30 Juni 2025. Kerja sama ini bertujuan untuk memperluas akses pendidikan, meningkatkan literasi digital, serta memberdayakan masyarakat melalui penguatan kualitas sumber daya manusia di era teknologi. Universitas Teknologi Digital sebagai perguruan tinggi yang […]
MoU Praktek Kerja Lapangan Antara Universitas Teknologi Digital dengan Pemerintahan Desa Kaligayam Kabupaten Tegal
Bismillahirahmanirohim Selasa, 1 Juli 2025 Telah ditandatangani MoU Praktek Kerja Lapangan (PKL) antara Universitas Teknologi Digital dengan Pemerintahan Desa Kaligayam Kabupaten Tegal, dalam rangka pelaksanaan Tri Darma Perguruan Tinggi. Universitas Teknologi Digital resmi menjalin kerja sama dengan Pemerintah Desa Kaligayam melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) yang dilaksanakan di Balai Desa Kaligayam. Kerja sama ini bertujuan […]
Universitas Teknologi Digital Menjalin Kerja Sama dengan TK Aisyiyah Bustanul Atfal Jatibarang
Universitas Teknologi Digital menjalin kerja sama dengan TK Aisyiyah Bustanul Atfal melalui penandatanganan MoU terkait kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) pada Selasa, 1 Juli 2025. Kerja sama ini merupakan langkah strategis untuk memperkuat sinergi antara perguruan tinggi dengan lembaga pendidikan anak usia dini. Fokus utama kerja sama meliputi peningkatan kualitas pembelajaran, pengembangan metode pendidikan kreatif, […]
Digitech University Mengadakan MoU dengan Miftah Jaya Rubber
Bismillahirahmanirohim Kamis, 26 Juni 2025 Telah ditandatangani MoU antara Digitech University dengan Miftah Jaya Rubber, Desa Mangunsaren Kec. Tarub, Kabupaten Tegal, dalam rangka pelaksanaan Tri Darma Perguruan Tinggi. Kerja sama ini bertujuan untuk memperkuat hubungan antara dunia pendidikan dan dunia industri (link and match), khususnya dalam pengembangan sumber daya manusia, riset terapan, serta pemanfaatan teknologi […]